Cara Mudah Backup Apps dan game di Androidmu
App Backup & Restore digunakan untuk melakukan backup semua aplikasi Android. Namun aplikasi ini hanya dapat melakukan backup dan restore file aplikasi Android apk-nya saja, sedangkan data-data yang terdapat dalam sebuah aplikasi seperti konfigurasi setting, skor permainan dan lainnya tidak dapat disertakan.
Fitur Fitur:
- Backup aplikasi/game ke kartu SD
- Backu serentak
- Backup market link untuk aplikasi dilindungi
- Restore aplikasi/game dari kartu SD
- Restore serentak
- Cara cepat penguninstalan
- Pengurutan aplikasi menurut nama, tanggal penginstalan, ukuran
- Otomatis backup dalam penginstalan
- Menampilkan penggunaan memori
- Backup multi versi
- Cari aplikasi dari Google market
- Kirim file Apk melalui email
- Bagikan market link
- Dukungan App2SD
DONWLOAD